Materi Sistem Komputer SMK Kelas X Semester 2

Jumlah instruksi untuk mikroprosesor 80386 adalah . . .
66
154
133
235
111

Komputer generasi pertama (first generation), komponen pendukung utamanya terbuat dari . . .
transistor
SSI
MSI
konduktor
tabung vakum

Mengontrol operasi komputer dan membentuk fungsi fungsi pengolahan datanya adalah fungsi dari . . .
main memory
input output
CPU
system interconnection
memori sekunder

Cara komponen-komponen dalam sebuah komputer saling terkait merupakan definisi dari . . .
fungsi komputer
bagian komputer
struktur komputer
jenis komputer
personal computer

Dibawah ini yang termasuk mikroprosesor 8 bit adalah . . .
8080
8086
80486
80386
80586

Lebar bus data pada mikroprosesor 80286 adalah . . .
64
4
8
16
32

Komputer generasi kedua komponen pendukung utamanya terbuat dari . . .
transistor
SSI
MSI
konduktor
tabung vakum

Pengambilan data dari memori dan membentuk fungsi fungsi pengolahan datanya adalah fungsi dari . . .
main memory
input output
CPU
system interconnection
memori sekunder

Yang berfungsi sebagai pengontrol operasi komputer dan pusat pengolahan fungsi-fungsi komputer adalah . . .
central processing unit (CPU)
memori utama
I/O
system interconnection
control unit

Manusia dengan tenaga dan ilmu pengetahuan yang digunakan untuk mengoperasikan serta  mengatur system komputer adalah . . .
brainware
mailware
hardware
software
perangkat PC 

Konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu sistem komputer disebut . . .
set instruksi
arsitektur mikro
sistem desain
arsitektur komputer
set operasi
  
Sistem komputer terdiri dari 3 (tiga) unsur berikut, kecuali . . .
brainware
mailware
hardware
software
perangkat PC

Yang merupakan perangkat external storage, kecuali . . .    
DVD
CD ROM
progam storage
floppy disk
hard disk

Variasi dari sistem operasi linux biasa disebut dengan . . .
distro
alias
open source
resource
varian

Berikut di bawah ini adalah nama-nama software program aplikasi yang digunakan untuk browsing internet kecuali . . .
netscape
antivirus
internet Explorer
opera
mozilla

Yang tidak termasuk dalam aplikasi Microsoft Office adalah . . .
power point
excel
word
clip board
access

Komponen non fisik untuk menjalankan, mengendalikan dan mengatur proses oleh perangkat keras komputer adalah . . .
brainware
mailware
hardware
software
antivirus

Pimpinan unit yang bertanggung jawab atas keseluruhan proses berlangsungnya pekerjaan komputer, yang merupakan pejabat eselon tertinggi dibidang IT adalah . . .
data processing manager
system analyst
programmers
machine operator
data entry operator

Yang berkaitan dengan sebuah sistem komputer yang tampak bagi seseorang user atau pemrogram adalah . . .
organisasi komputer
arsitektur komputer
komponen komputer
hierarki komputer
bagian komputer

Contoh arsitektur komputer sebagai berikut, kecuali . . .
set instruksi
aritmetika yang digunakan
teknik pengalamatan
mekanisme I/O
sinyal-sinyal kontrol

Bagian dari struktur utama sistem komputer yang berfungsi memindahkan data ke lingkungan luar atau perangkat lainnya adalah . . .
central processing unit (CPU)
memori utama
I/O
system interconnection
control unit

Berikut ini merupakan storage device adalah . . .
monitor
pentium core i7
mouse
keyboard
flashdik

Jenis-jenis komponen-komponen dalam sebuah komputer disebut . . .
fungsi komputer
bagian komputer
struktur komputer
jenis komputer
personal computer

Pilihlah yang bukan merupakan perangkat lunak sistem operasi dari kumpulan nama perangkat lunak di bawah ini . . .
linux
microsoft office
microsoft windows
macintos
UNIX

Microsoft Windows merupakan sistem operasi komputer yang berbasis . . .
graphical universal interface
picture user interface
text user interface
graphical and picture interface
graphic user interface

Sistem operasi yang hanya dapat dijalankan pada komputer jenis Apple, yakni . . .
windows
linux
novell
macintosh
unix

Memory interface yang memiliki koneksi point to point yang disusun dalam bentuk cincin adalah . . .
RAM Link
RDRam
SRAM
DDR
enchanced DRAM

Memori yang berisi pola data permanen yang tidak dapat diubah adalah . . .
ROM, SRAM
EPROM, DRAM
ROM, PROM
RAM, EAROM
RDRAM, EPROM

Yang termasuk dalam hierarki memori adalah . . .
small memori
bus memori
safety book
cache
buffer

Kapasitas untuk memori dinyatakan dalam . . .
byte
kata
kubik
inci
RPM

Yang termasuk alamat memori utama adalah . . .
tag dan indeks
segmen dan offside
cache
baris dan kolom
slot dan tag

Perbedaan antara CD audio dengan CD-rom adalah . . .
cd-rom player lebih halus
cd-rom memiliki perangkat error correction
cd-rom terbuat dari bahan non resir
cd audio dapat dibaca dan ditulis
cd audio mudah dipindahkan

Ciri-ciri dari pita magnetik adalah . . .
menggunakan sistem disk pada pembacaan dan penulisan
medianya pita milar entur yang dilapisi dengan aluminium
pita dan drive pita bekerja secara digital
ditulis dengan menggunakan sinar laser
permukaannya kasar

Sekumpulan disk drive yang dianggap oleh sistem operasi sebagai sebuah drive logic adalah . . .
raid
cd-rom
pita magnetik
floppy disk
hard disk

Ciri-ciri disk optis adalah . . .
tidak dapat berulang-ulang ditulis
berkapasitas besar (650 mb/disk)
permukaannya dilapisi magnet
terbuat dari bahan mylar
bekerja secara analog

Yang termasuk dalam pergerakan head adalah . . .
fixed head
fixed gap
double sida
removable disk
rotary head

Ketenaran processor intel melambung pada tahun 1981, ketika IBM menggunakan mikroprosesor 16 bit yang bernama . . . pada komputer pribadinya.
8086
8088
80286
8008
8085

Pilihlah yang bukan merupakan perangkat Keluaran ( output device ) dari kumpulan nama perangkat keras berikut ini . . .
monitor
web camera
printer
LCD projector
speaker

Bagian yang terkait erat dengan unit-unit operasional dan interkoneksi antarkomponen penyusun sistem komputer dalam merealisasikan aspek arsitekturnya disebut . . .
organisasi komputer
arsitektur komputer
komponen komputer
hierarki komputer
bagian komputer

Yang termasuk tidak struktur utama pada sebuah sistem komputer adalah . . .
central processing unit (CPU)
memori utama
I/O
system interconnection
peripheral

Yang merupakan contoh organisasi komputer sebagai berikut, kecuali . . .
teknologi hardware
perangkat antarmuka
teknologi memori
sistem memori
teknik pengalamatan

Yang bukan termasuk struktur utama CPU adalah . . .
control unit
arithmetic and logic unit (ALU)
register
CPU interconnection
bus data

Yang berfungsi memindahkan data ke lingkungan luar atau perangkat lainnya adalah . . .
central processing unit (CPU)
memori utama
I/O
system interconnection
control unit

Arsitektur komputer lebih cenderung pada kajian atribut-atribut sistem komputer yang berkaitan dengan . . .
programmer
teknisi
struktur komputer
organisasi komputer
software komputer

Yang berfungsi untuk membentuk fungsi fungsi pengolahan data komputer adalah . . .
control unit
arithmatic and logic unit (ALU)
register
CPU interconnection
semua benar

Teknologi hardware, perangkat antarmuka, teknologi memori, sistem memori dan sinyal-sinya kontrol merupakan contoh dari . . .
organisasi komputer
arsitektur komputer
komponen komputer
hierarki komputer
bagian komputer

Berikut ini merupakan tugas Control Unit (CPU), kecuali . . .
mengatur dan mengendalikan alat-alat input
mengambil instruksi dari memori utama
mengambil data dari memori utama kalau diperlukan oleh proses
menyimpan hasil proses ke memori utama
memindahkan data ke perangkat lain

Sistem komputer mulai menggunakan sistem biner dalam aljabar pada tahun . . .
1889
1903
1931
1948
1954

Penemu sistem biner dalam aljabar adalah . . .
herman hollerith
vaanever bush
john. v atanasoff dan cliford berry
george boole
blaise pascal

Sebuah alat yang digunakan untuk menghubungkan komputer dalam internet melalui telepon, line kabel dan layanan dari penyedia jasa telekomunikasi lainnya, merupakan pengertian dari . . .
modem
NIC
hard drive eksternal
fashdisk
cd-rom

NIC berfungsi untuk . . .
menginput suara yang nantinya bisa disimpan oleh komputer atau langsung dikeluarkan melalui speaker
sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan komputer
alat penyimpanan data memori kilat tipe NAND yang memiliki alat penghubung USB yang terintegrasi
mengeluarkan data berupa suara
sebagai pengganti mouse

Di bawah ini contoh dari peripheral storage, kecuali . . .
hardisk eksternal
CD/DVD
mouse
disket
flashdisk

Pilihlah yang bukan merupakan perangkat pemroses (proccessing device) dari kumpulan nama perangkat keras berikut ini . . .
proccessor
RAM
sound card
VGA card
DVD drive

Sebuah media penyimpanan portabel yang berkapasitas besar, merupakan pengertian dari . . .
flashdisk
peripheral storage
peripheral I/O
hardisk eksternal
NIC

Sebuah piringan kompak dari jenis piringan optik (optical disk) yang dapat menyimpan data disebut dengan . . .
NIC
modem
scanner
touchpad
CD/DVD

Perangkat penyimpanan yang digunakan untuk bermain game adalah . . .
scanner
bluetooth
wifi card
joystick
printer

Berikut ini merupakan contoh dari brainware, kecuali . . .
programmer
operator
system Analyst
spyware
software

Komponen fisik yang membentuk sistem komputer adalah . . .
brainware
mailware
hardware
software
antivirus

Perangkat komputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi gambar adalah . . .
LAN card
sound card
VGA card
wifi card
monitor

Perangkat komputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi sinyal suara adalah . . .
bluetooth
Sound card
VGA card
Wifi card
Speaker

Berikut ini merupakan application software, kecuali . . .
winamp
ms. office
photoshop
corel draw
hardisk

Tujuan pokok system komputer adalah . . .
mengolah data menjadi informasi
mengolah input menjadi proses
mengolah output menjadi input
mengolah output jadi proses
mengolah imformasi jadi output

Pilihlah yang bukan merupakan perangkat masukan (input device) dari kumpulan nama perangkat keras berikut ini . . .
keyboard
mic
scanner
mouse
monitor

Perangkat komputer yang berfungsi untuk menampilkan gambar / video visual adalah . . .
LAN card
sound card
VGA card
wifi card
monitor

Jenis memori komputer dibawah ini, kecuali . . .
SDRAM
DDR1
DDR2
DDR3
sandisk

Hardware yang berfungsi sebagai alat penunjuk untuk mengatur posisi kursor di layar adalah . . .
monitor
printer
mouse
speaker
joystick

Alat yang digunakan untuk menstabilkan listrik pada perangkat komputer adalah . . .
genset
stavolt
accu
batrai
charger

Agar body (cassing) komputer tidak mengalirkan listrik kecil, harus diberi . . .
magnet
stavolt
grounding
PSU
UPS

Manfaat USB 3.0 dibawah ini, kecuali . . .
transfer lebih cepat
transfer data dua arah
power yang lebih besar
sama dengan HDMI
bentuk fisik berwarna biru

Apa yang dimaksud dengan printer . . .
alat untuk menggerakkan kursor
alat untuk memfoto dokumen
alat untuk mengendalikan game
alat untuk mencetak dokumen / foto
alat untuk menyimpan tenaga listrik

Komputer digital digunakan untuk . . .
mengolah data kualitatif
mengolah data kuantitatif
mengolah data kuantitatif dan kualitatif
mengolah input jadi output
mengatur software

2 komentar: